Header Ads

Macam-macam Unsur Bahasa


Pada KBBI unsur merupakan bagian terkecil dari suatu benda. Bahasa memiliki setidaknya dua unsur, diantaranya:

Kosakata
Kosakata adalah Semua kata yang dimiliki bahasa dan biasanya kosakata disusun dalam kamus. kosakata merupakan sebagian besar dari kata-kata dan sebagian kecil merupakan istilah dan ungkapan.

Tata Bahasa
Tata bahasa/kidah bahasa merupakan suatu himpunan atau patokan umum yang berdasarkan struktur bahasa yang meliputi fonologi, morfologi, dan sintaksis.

No comments:

Powered by Blogger.